Juara 1 LOMBA ISLAMIC SINGER di HMP PGMI UNIRA Kepanjen
MALANG– MIS AN NUR BOKOR. Dua siswa MIS AN NUR telah menyabet 2 tropi dalam cabang non akademik yang diselenggarakan HMP Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Universitas Islam Raden Rahmat Malang dalam rangka Pekan Raya Isra’ Mi’raj Semalang raya. Selasa, (16/03/21).
Kegiatan tersebut dilaksanakan pada 16 Maret 2021 dengan tema "Wujudkan generasi islami masa kini" yang diikuti siswa se kabupaten Malang. Salah satu peserta Vanessa Ayu Rahmadhani mengatakan berhasil menyisihkan 30 peserta dari berbagai utusan tingkat MI/SD dengan kriteria penilaian Suara, Ekspresi dan Teknik, serta adab. "Alhamdulillah berhasil mendapat juara dan membawa harum nama madrasah, saya tidak menyangka bisa jadi juara," katanya.
Dan sebanyak 4 anak mengikuti lomba Pekan Isro’ Mi’roj. Alhamdulillah dua anak menjadi juara yakni Vanessa Ayu Ramadhani sebagai juara 1 singer islami dan Hanik’ Nusaibah sebagai juara 3 lomba Tartil.
Salah seorang dibidang kesiswaan Anis Saidah, S.Pd.I sebagai pendamping merasa bersyukur atas hasil dan prestari yang peroleh karena saingannya cukup berat. "Terimakasih kepada semua yang turut mendoakan hingga Vanessa dan Hani’ bisa berhasil menjadi juara, semua ini tidak lepas dari dukungan semuanya," ungkapnya
Semoga prestasi yang diraih bisa jadi contoh bagi peserta didik yang lain serta menjadikan motifasi untuk menjadi lebih baik lagi.
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Alfina Sinta Raih Juara 3 Gebhas
TUREN, MIS ANNUR_Alfina Sinta Defiana (ASD) sukses meraih Juara 3 Gebhas (Gebyar Santri dan Bulan Bahasa ) 2023 yang diadakan MTs Unggulan Annur Bululawang Malang pada Kamis (2/11). Ber
6 Tropi Juara Berhasil diraih Annur
Turen, MIS Annur_MI Annur Bokor berhasil memboyong 6 tropi juara pada ajang Porseni yang diadakan KKG/KKM Kecamatan Turen di MI Raudhotul Mutaalimin Sawahan Turen, Rabu (8/3/23). Porsen
Al Bustomi Bawa Tropi Juara Kaligrafi Apresiasi 2023
TUREN, MIS AN-NUR BOKOR_Ahmad yazid Al Bustomi harus puas diperingkat harapan tiga setelah bertanding menyisihkan 57 peserta SD/ MI se-Malang Raya. Putra Kelas 6 MIS An-nur Bokor Pageda
PENYERAHAN PIALA 'APRESIASI' ( Ajang Prestasi Siswa SD-MI ) MTsN 1 Malang
Alhamdulillah, puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan Rahmat dan Inayahnya Sehingga lembaga MI An Nur Bokor dapat mengikuti Lomba APRESIASI ( Ajang Prestasi Siswa SD-MI
PENYERAHAN PIALA SISWA/I MI AN-NUR DI SELEKSI PORSENI KECAMATAN TUREN
Alhamdulillah, puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan Rahmat dan Inayahnya Sehingga lembaga MI An Nur Bokor dapat mengikuti seleksi PORSENI yang di laksanakan
Juara 3 LOMBA TARTIL di HMP PGMI UNIRA Kepanjen
MALANG– MIS AN NUR BOKOR. Dua siswa MIS AN NUR telah menyabet 2 tropi dalam cabang non akademik yang diselenggarakan HMP Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Universitas Islam Rade
JUARA 3 LOMBA MAPEL IPS se MALANG RAYA DI MTsN 1 MALANG
MALANG– MIS AN NUR BOKOR. Dua siswa MIS AN NUR telah menyabet 2 tropi dalam cabang olimpiade yang diselenggarakan oleh Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 Kab. Malang dalam rangka Pekan
JUARA HARAPAN I LOMBA MAPEL PAI se MALANG RAYA DI MTsN 1 MALANG
MALANG– MIS AN NUR BOKOR. Dua siswa MIS AN NUR telah menyabet 2 tropi dalam cabang olimpiade yang diselenggarakan oleh Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 Kab. Malang dalam rangka Pekan